Bank Pertanyaan(Klasifikasi Topik :احکام)
-
apakah ahli waris dapat menerima warisan sebelum sang pemilik warisan meninggal?
7735 2014/04/14 Hukum dan YurisprudensiSetiap orang pada kehidupannya seberapapun dari hartanya dapat memberi kewenangan kepada orang lain dalam kepemilikan hartanya apakah orang itu ahli warisnya atau bukan. Akan tetapi tidak ada satupun
-
Apakah rumah, perhiasan, dan emas itu dikenai khumus?
6134 2014/04/14 Hukum dan YurisprudensiSesuatu yang tergabung dalam biaya hidup tahunan ( maunah ) , tidak perlu memberikan khumus. Artinya maunah adalah anggaran-anggaran sehari-hari seperti; makanan, pakaian, rumah, perabotan rumah tangg
-
Kapan kita dibolehkan bertayammum?
5003 2014/04/14 شرایط انتقال به تیممKita hanya dapat membersihkan diri dari junub dengan melakukan mandi janabah namun dalam beberapa perkara kita dapat mengganti mandi wajib dengan bertayammum [ 1 ] sebagaimana berikut: Ketika ti
-
Orang yang sebagian dari anggota tubuhnya terluka dan air membahayakan dirinya bagaimana dia dapat melakukan wudhu, apakah ia harus mandi wajib atau bertayammum?
15121 2014/04/14 Hukum dan YurisprudensiSesuatu yang ditutupi di atas luka atau obat yang diletakkan di atas luka dan yang seperti itu disebut sebagai jabirah. Wudhu dan mandi wajib dengannya disebut dengan wudhu dan mandi wajib jabirah. P
-
Apa yang disebut musyârakah atau perkongsian?
7693 2014/04/14 Hukum dan YurisprudensiMusy rakah dalam fikih Islam digunakan dalam dua makna: Yaitu dua atau beberapa orang dalam sesuatu ( harta, manfaat ( keuntungan ) , utang atau kepemilikan benda ) secara kolektip menjadi mitra
-
Apa yang dimaksud dengan mudhârabah?
8608 2014/04/14 SystemMudh rabah dalam istilah fikih adalah perjanjian dimana seseorang sebagai pemilik modal memberikan modalnya kepada orang lain untuk dipakai berdagang ( membuka usaha ) , dan keuntungan yang mereka per
-
Mengapa anak yang terlahir dari hasil pernikahan mut\'ah diserahkan kepada ayahnya?
8666 2014/04/14 Hukum dan YurisprudensiPernikahan mut ah ( temporer ) adalah suatu pernikahan mudah untuk orang-orang yang tidak memiliki kemampuan untuk melaksanakan pernikahan daim ( permanen ) dan karena beberapa hikmah dari pernikahan
-
Bagaimana seharusnya umat memahami masjid sebagaimana pemahaman yang berkembang pada masa rasulullah dulu ?
16464 2014/02/19 Hukum-hukum Masjid dan Tempat-tempat SuciMeski tujuan pertama dan utama pembangunan dan pendirian masjid adalah mengadakan tempat khusus bagi manusia untuk dapat beribadah dan menunaikan salat di dalamnya, namun sebagaimana pada masa Rasulul
-
apakah mereka yang pernah melakukan satu kesalahan dapat ber amar makruf nahi mungkar terhadap apa yang pernah dia lakukan?
12076 2014/02/06 Makanan Non-MuslimMeskipun dalam syarat-syarat amar makruf nahi mungkar tidak disebutkan bahwa ia sendiri juga harus beramal atas apa yang diserukannya. Maksudnya ajaran-ajaran agama tidak menyebutkan bahwa salah satu
-
Pelaksana wasiat meninggal dunia sebelum menerima harta yang diwasiatkan kepadanya. Jelaskan hukum dan alasan bagi kes wasiat tersebut?
5350 2014/02/06 WasiatDalam asumsi pertanyaan harus dikatakan bahwa wasiat itu telah gugur dan hakim syar i ( mujtahid yang memenuhi persyaratan ) memikul tugas untuk menunaikan wasiat itu atau menetapkan orang lain untuk
-
Apakah hubungan shalat dengan ibadah lainnya?
10665 2014/02/06 Garis BesarSalat merupakan salah satu ibadah terbesar dan asasi dalam agama Islam serta termasuk dari bagian terpenting agama. Sedemikian asasi dan pentingnya salat sehingga disebutkan dalam beberapa riwayat mis
-
Apakah dalam surga juga terdapat hukum-hukum fikih?
7757 2014/01/27 Teologi LamaKiranya poin ini perlu diperhatikan bahwa kita tak dapat memperoleh penjelasan lain kecuali melalui wahyu serta ungkapan-ungkapan para maksum yang sampai pada kita terkait dengan mengenai persoalan-pe
-
Dalam niat salat yang mana harus diucapkan, qurbatan ilallâh atau qurbatan ‘indallah?
12096 2014/01/27 Hukum dan YurisprudensiDalam mengerjakan salat niat tidak perlu dinyatakan dalam ucapan dan telah mencukupi apabila niat dinyatakan dalam hati untuk mencari keridhaan Allah Swt dan penghambaan di hadapan-Nya sedemikian sehi
-
Bagaimana hubungan antara fikih dengan masalah sosial dan ekonomi?
26901 2014/01/27 Garis Besar dan Beberapa istilahKata fikih menurut bahasa adalah pemahaman mendalam dan cermat, dan menurut istilah, pengetahuan tentang hukum-hukum syariat far i ( sekunder ) dari dalil-dalil yang tepat dan rinci. Pokok pembahasan
-
Apa maksud dari hukum-hukum ekonomi ? Yang mana saja persoalan dan pembahasan yang termasuk di dalamnya?
8873 2014/01/22 Garis Besar dan Beberapa istilahDefinisi Hukum-hukum universal islam tentang persoalan-persoalan ekonomi yang terjadi dalam zona perubahan sosial disebut hukum-hukum perekonomian. Dengan kata lain, bagian tertentu dari fiqih yang
-
apakah dengan keadaan ekonomi (yang) tidak teratur, patutkah pertambahan penduduk diperhatikan?
6436 2014/01/22 Teologi LamaTidak diragukan lagi pemberi rezki pada kita semua dan seluruh makhluk adalah Allah Swt dan hal ini pun tidak punya hubungan dengan keadaan ekonomi, akan tetapi mengingat fakta bahwa Tuhan menciptakan
-
Ekonomi kita berputar di atas landasan yang mana? Modal, produksi, agen/perantara?
12087 2014/01/22 SystemEkonomi dalam Islam memiliki esensi tersendiri dan tipikal, standar dan nilainya diadopsi dari al-Quran, sunnah, konsensus ( ijma ) , dan akal. Ekonomi Islam memiliki landasan-landasan dimana yang pal
-
Apakah dalam al-Quran juga disebutkan tentang masalah kesehatan seksual?
9062 2014/01/18 Batasan-batasan dan Syarat-syarat Ketaatan Istri kepada SuamiSebagaiman yang Anda tahu bahwa al-Quran bukan merupakan ensiklopedia tema-tema yang mencakup seluruh persoalan yang ada di sepanjang zaman. Karena itu, tidak ada ayat yang secara tegas dan lugas berb
-
Apakah dibolehkan menjual buah yang masih di atas pohon?
19026 2013/12/25 Jual dan BeliTerdapat empat kondisi yang dapat digambarkan terkait dengan buah yang masih di atas pohon: Tidak ada satu pun buah yang terlihat di atas pohon. Buah telah tampak dan kelihatan namun masih b
-
Apa formula nadzar dan syarat-syarat sahnya nadzar itu? Apakah nadzar seorang yang belum baligh itu sah atau tidak?
28199 2013/12/25 Janji, Nadar dan SumpahDefinisi Nadzar Nadzar adalah berjanji untuk melakukan suatu perbuatan yang baik dilakukan untuk Allah Swt atau meninggalkan sebuah perkara yang lebih baik ditinggalkan. [ 1 ] Bagian-bagian Nadz
-
Apa keistimewaan berpuasa pada bulan Dzulhijah?
8142 2013/12/25 HadisTerlepas dari banyaknya ganjaran dan pahala berpuasa sembilan hari pertama bulan Dzulhijjah, juga terdapat hari-hari dan momen-momen penting pada awal bublan Dzulhijjah ini sehingga berpuasa pada hari
-
Pada ayat manakah dari ayat-ayat al-Quran yang menegaskan pentingnya menjaga amana? Apakah makna menjaga amanah itu mencakup memberikan pekerjaan-pekerjaan dan posisi-posisi sosial kepada ahlinya?
13080 2013/12/24 HadisSalah satu ajaran penting al-Quran adalah masalah amanah. Dalam sumber-sumber Islam ( al-Quran dan Hadis ) banyak terdapat anjuran untuk menjaga amanah dan bersikap amanah. Kadar penegasan masalah ama
-
Tolong sebutkan amalan-amalan dan doa-doa yang harus dikerjakan pada malam-malam dekat pernikahan?
13698 2013/12/16 Waktu dan Tempat BersenggamaDianjurkan pada waktu akad nikah membaca khutbah Imam Ridha As yang mengandung makna yang sangat menyeluruh ini supaya beroleh keberkahan dari khutbah tersebut. Teks khutbah Imam Ridha As itu adal
-
Apakah pahala menolong keluarga yang membutuhkan itu lebih besar atau menolong orang lain?
22129 2013/12/09 HadisMenolong keluarga yang membutuhkan lebih bernilai dan berharga ketimbang menolong orang lain. Imam Ali As meriwayatkan dari Rasulullah Saw yang bersabda, Mulaillah dari memenuhi kebutuhan-kebutuhan. I
-
Apakah berdasarkan riwayat-riwayat Syiah salat di Masjidul Haram dan Masjid Nabawi memiliki keutamaan yang tinggi?
6132 2013/11/27 HadisDua masjid besar dalam Islam, yaitu Masjidul Haram dan Masjid Nabawi, memiliki nilai spiritual yang sangat tinggi, karena salat di kedua masjid tersebut memiliki keutamaan yang lebih daripada di masji
-
Setelah bercerai antara laki-laki dan perempuan, jika perempuan meninggalkan hutang, apakah pembayaran utang menjadi tanggung jawab laki-laki?
16114 2013/11/27 TalakBergantung ketika melakukan transaksi. Apabila istri melakukannya sendiri dan tanpa izin dari suami, maka hutang-hutang tersebut menjadi tanggung jawab istri sendiri, bukan mantan suami. Lampiran:
-
Apa hukumnya menggunakan vaksin yang mengandung enzim babi di dalamnya?
9680 2013/11/27 Serba-serbiTidak ada masalah menggunakan vaksin. Mengingat bahwa vaksin-vaksin itu biasanya dilakukan dengan menyuntik dan bukan dengan memakan, ( bahkan ) apabila informasi yang diperoleh adalah informasi y
-
Apakah waktu sholat jamaah imam membaca Al-Fatihah, kita ikut membaca dalam hati atau hanya mendengarkan?
8225 2013/11/27 Serba-serbiApabila makmum mendengarkan bacaan Imam pada salat Subuh, Maghrib dan Isya maka ia tidak boleh membaca surah al-Fatihah dan surah setelah al-Fatiha. Apabila ia tidak mendengarnya maka dianjurkan ( mus
-
Berkaitan dengan masalah puasa, apakah yang dimaksud dengan benang putih (khaith al-abyadh) dan benang hitam (khaith al-aswad)?
9613 2013/11/27 TafsirAllah Swt dalam al-Quran sehubungan dengan awal dan akhir masa orang berpuasa menyebutkan, Dan makan minumlah hingga jelas bagimu benang putih dari benang hitam, yaitu fajar. Kemudian sempurnakanlah p
-
Bolehkan puasa nazar digabungkan dengan puasa bulan ramadhan??? Contoh : saya bernazar apabila mendapatkan sesuatu untuk berpuasa selama 3 hari.
13761 2013/11/27 Serba-serbiDi bulan Ramadhan setiap orang yang berpuasa tidak dapat berniat puasa selain puasa bulan Ramadhan, entah puasa itu wajib baginya seperti puasa nadzar atau tidak seperti musafir. [ 1 ] Karena itu puas
-
Kenapa lelaki Muslim tidak bisa menikah secara daim dengan perempuan dari Ahlulkitab , akan tetapi bisa menikah secara temporer (mut’ah)?
16446 2013/11/25 Hukum dan YurisprudensiTerdapat beberapa pendapat di kalangan para fakih mengenai pernikahan permanen antara lelaki Muslim dan perempuan Ahlulkitab, dan perbedaan ini mencuat dari berbagai riwayat yang berkaitan dengan masa
-
Apa boleh mengerjakan shalat nafilah Dhuhur dan Ashar setelahnya dan shalat nafilah Maghrib dan Isya sebelumnya?
5589 2013/11/23 Salat Malam dan Nafilah HarianMengerjakan salat-salat nafilah setelah waktunya harus dikerjakan dengan niat qadha. Namun terdapat perbedaan pendapat di kalangan fukaha terkait dengan pengerjaan salat-salat ini sebelum waktunya. Se
-
Apa hukumnya jika kita menikah dengan anak saudara perempuan seayah?
15381 2013/11/23 Hal-hal Yang Diharamkan Dalam PernikahanApabila maksud Anda dengan anak saudara perempuan ( anak saudari perempuan yang seayah ) adalah seseorang yang sejatinya adalah pamannya sendiri maka pernikahan dengan kemenakan itu batal dan harus se
-
Apa duduk di antara sujud ke-2 dan dilanjutkan berdiri pada rakaat ke-1 dan ke-3 pada saat salat yang terdiri dari empat rakaat itu wajib hukumnya?
5256 2013/11/23 Dua SujudFukaha Syiah sehubungan dengan pertanyaan ini berkata: Apabila setelah sujud kedua berdiri tanpa duduk diam untuk waktu tertentu kemudian berdiri rakaat selanjutnya maka salatnya itu sah. Kondisi ini
-
Apa hukumnya nikah dengan niat talak dan nikah misyar?
16191 2013/10/26 Serba-serbiNikah ( pernikahan ) misyar adalah sebuah ijtihad dari pihak ulama Ahlusunnah guna menjawab kebutuhan sosial dari masyarakat sunni masa kini, yaitu sebuah kebutuhan yang telah dijawab oleh para Imam A